Sabung Ayam – Khasiat telur dan madu untuk kesehatan ayam aduan. Perlu dan wajib diketahui para pecinta sabung ayam, ada bermacam – macam makanan ekstra dan suplemen untuk kesehatan dan stamina ayam aduan. Makanan ekstra tersebut diberikan untuk membantu menjaga dan meningkatkan kesehatan ayam aduan tersebut. Dengan meningkatnya stamina dan kesehatan maka ayam aduan akan semakin segar dan semakin kuat daya tempurnya dan kemungkinan untuk menumbangkan lawan juga semakin besar.
Di antara makanan – makanan ekstra tersebut ada 2 jenis diantaranya sudah tidak asing lagi bagi kita semua dan hampir selalu tersedia di rumah untuk kebutuhan sehari -hari yaitu telur dan madu. Kandungan didalam kedua jenis makanan tersebut bukan hanya baik untuk kesehatan manusia, namun juga sangat baik untuk kesehatan ayam aduan. Hal ini seperti yang dilansir situs Agen Betting Terpercaya melalui tim ayamtempur.biz dari kumpulan berita agen sabung ayam baru baru ini.
Khasiat Telur Dan Madu Untuk Kesehatan Ayam Aduan
Dibawah ini kandungan -kandungan yang terdapat di dalam kedua jenis makanan tersebut dan khasiatnya :
1. Telur Bebek dan Telur Ayam Kampung
Telur bebek dan telur ayam kampung memiliki kandungan protein yang tinggi, dan berkhasiat meningkatkan daya tahan tubuh, serta juga mengandung zat imuno yang berguna menjaga kekebalan tubuh terhadap penyakit.
2. Madu Asli
Madu bukan lagi makanan yang asing bagi kita semua. Madu asli merupakan salah satu bahan alami dari tawon / lebah yang memiliki rasa manis dan berkhasiat meningkatkan stamina tubuh.
Khasiat Telur Dan Madu Untuk Kesehatan Ayam Aduan
Berikut inilah beberapa khasiatnya yang baik bagi stamina ayam aduan :
– Ayam menjadi lebih kuat ataupun kebal terhadap perubahan cuaca yang tak menentu
– Ayam terbebas dari segala penyakit yang berhubungan dengan cuaca / iklim
– Dapat memperkuat pernafasan pada ayam aduan
– Meningkatkan stamina dan tenaga pada ayam aduan
– Meningkatkan keagresifan dari ayam aduan tersebut
Cara pemberian kedua jenis makanan tersebut dapat dilakukan secara bergantian, contohnya hari ini ayam aduan tersebut diberi telur ayam kampung atau bebek, maka keesokan harinya diberikan konsumsi madu asli. Cara pemberiannya juga sangat sederhana, rebus telur ayam / telur bebek setengah matang, kemudian lolohkan kuning telurnya ke mulut ayam aduan tersebut. Pelolohan haruslah dilakukan secara perlahan sampai seluruh kuning telur tersebut masuk kedalam mulut sang ayam.
Untuk madu pemberiannya cukup mudah, hanya saja sebaiknya di berikan pada sore hari dan sambil di umbar. Pemberian pada sore hari lebih baik karena energi yang terkandung di dalam madu akan lebih mudah terserap sepenuhnya oleh tubuh ayam aduan.
Baca juga ” 3 Jenis Pakan Ayam Aduan Sesuai Teknik Pukulan “.
Demikianlah penjelasan mengenai khasiat telur dan madu untuk kesehatan ayam aduan. Seperti yang berhasil dirangkum dari kumpulan berita sabung ayam online. Semoga bermanfaat bagi semuanya.